Page 30 - Fikih MI Kelas III
P. 30
yang lain, seperti Nabi Musa a.s. yang diutus untuk menyampaikan
agama kepada kaum Yahudi dan Nabi Isa a.s. yang diutus untuk
menyampaikan agama kepada kaum Nasrani.
Sumber: https://bit.ly/3XTbn12, dengan pengubahan
Smart Learning
Smart Learning
Tonton tayangan mengenai khitan
dengan memindai QR Code di samping,
mintalah bantuan orang tua atau guru.
Selanjutnya, jawablah pertanyaan
berikut berdasarkan isi tayangan!
1. Apa pengertian khitan menurut
istilah hukum Islam? Sumber: https://bit.ly/4dwUw8V
Sumber asli: https://bit.ly/4eyuVxe
2. Apa saja tujuan dari khitan?
3. Bagaimana urutan sejarah pelaksanaan khitan?
4. Terdapat beberapa pendapat tentang khitan Nabi
Muhammad saw., apa saja pendapat tersebut?
5. Mengapa khitan harus dilaksanakan oleh setiap orang Islam?
Khazanah
Hikmah Khitan untuk Perempuan
Telah jelas bagi kita bahwa khitan merupakan bagian dari perintah
syariat Islam yang mulia. Semua hal yang diperintahkan dalam sya-
riat pasti memberikan manfaat bagi hamba, baik kita ketahui mau-
pun tidak. Tidak mungkin ada perintah syariat yang tidak memberi-
kan manfaat bagi hamba atau merugikan hamba. Termasuk dalam
hal ini khitan bagi wanita yang merupakan bagian dari syariat Islam.
10 Fikih MI Kelas III