Page 10 - Sejarah Kebudayaan Islam MA Kelas XII
P. 10
Kata Kunci
Kata Kunci Kata-kata yang menjadi inti pada materi yang
akan dipelajari sehingga memudahkan siswa
• Indonesia • Nusantara dalam mempelajari bab yang akan dibahas.
• Islamisasi • Sejarah
• Jalur • Teori
Kegiatan Kegiatan
Merupakan aktivitas siswa yang berkaitan Kerjakan kegiatan berikut secara mandiri!
dengan materi yang dipelajari dan dapat Tulislah sebuah esai pendek (minimal 1 halaman) yang mendalam tentang teori masuknya
Islam ke Nusantara! Esai memenuhi beberapa poin, di antaranya pendahuluan, argumen,
dilakukan di dalam kelas atau di luar kelas, pendapat, dan pandangan pribadi terkait topik dengan menyertakan data, fakta, kutipan,
atau contoh konkret yang mendukung argumen. Rangkum semua hal tersebut dalam sebuah
baik secara mandiri (individu) maupun secara kesimpulan beserta solusi yang ditawarkan dalam pembahasan tersebut.
kelompok.
Kilas Bahasa
Berisi pembahasan istilah-istilah tertentu Kilas Bahasa
dari tinjauan bahasa untuk memperkaya pe- Kata Nusantara berasal dari kata ‘nusa’ artinya pulau dan ‘antara’ artinya di antara atau
ngetahuan siswa. sekitar. Kata Nusantara pertama kali digunakan pada pemerintahan Kerajaan Singasari. Kata
Nusantara juga ditemukan dalam buku Negarakertagama karangan Empu Prapanca yang
ditulis pada masa pemerintahan Raja Hayam Wuruk dari Kerajaan Majapahit. Sedangkan
menurut KBBI, Nusantara adalah sebutan atau nama bagi seluruh wilayah kepulauan
Indonesia.
Mutiara Hadis
َّ ّٰه َ َ َ ُ ْ َ ُ ّٰه ْ ُ َ
ْ َ
ْ ُ َ ُ ْ
َ
َ ّ
َ
َ
ْ
ىلص ِللا لوسر تع ِ مس لاق ،هنع للا َ ي ِ ضر يردخلا ٍ دي ِ عس ْ ي ِ بأ نع
ِ ِ
َ
ْ َ َ َ ْ َ ْ َ ْ َ ْ َ َ ُ ْ ّ َ ُ ْ َ ً َ ْ ُ َ َ ْ َ َ َ َ َّ َ َ ْ َ ُ ّٰه
ن ِ إف ِ ه ِ ناس ِ لبف ع ِ طتسي مل ن ِ إف ِ ه ِ ديب هريغيلف اركنم ىأر نم " لاق ملسو ِ هيلع للا Mutiara Hadis
ِ
ِ
ِ
َ
ْ
َ ْ
ُ َ ْ
َ َ َ
َ ْ َ ْ
ْ َ َ ْ
﴾ملسم هاور ﴿ " ِ نامي ِ إلا فعضأ كِلذو ِ هبلقبف ع ِ طتسي مل َ Berisi kutipan hadis yang ada hubungannya
ِ
ِ
Artinya: Dari Abu Said al-Khudri r.a. ia berkata, Aku mendengar Rasulullah saw. bersabda, dengan materi pada pembahasan bab terkait.
“Barangsiapa dari kalian melihat kemungkaran, maka rubahlah dengan tangannya. Jika
tidak bisa, maka dengan lisannya. Jika tidak bisa, maka dengan hatinya, dan itu merupakan
selemah lemah iman.” (HR.Muslim)
Khazanah
Memuat informasi tambahan yang berkaitan Khazanah
dengan materi bab yang bersangkutan dengan Koin Umayyah
tujuan agar siswa memperoleh wawasan yang Koin Umayyah adalah koin yang dikeluarkan oleh Daulah Umayyah, yang berkuasa di Jazirah
Arab dan sekitarnya dari tahun 661–750 M. Koin-koin ini terbuat dari emas, perak, atau
luas mengenai materi yang dibahas. tembaga, dan biasanya bergambar lambang-lambang Islam, seperti kalimat tauhid, nama
khalifah, dan tahun pengeluaran. Penemuan koin Umayyah di Nusantara telah menjadi salah
Kisah Berhikmah
Kisah Sepotong Roti Penebus Dosa
Abu Burdah bin Musa al-Asyari meriwayatkan, bahwa ketika menjelang wafatnya Abu Musa,
ia pernah berkata kepada putranya, “Wahai anakku, ingatlah kamu akan cerita tentang
seseorang yang mempunyai sepotong roti.”
Dahulu kala di sebuah tempat ibadah ada seorang lelaki yang sangat tekun beribadah
kepada Allah Swt. Ibadah yang dilakukannya itu selama lebih kurang tujuh puluh tahun.
Akan tetapi pada suatu hari, dia digoda oleh seorang wanita sehingga ia bermaksiat selama
tujuh hari lamanya. Setelah ia sadar, maka ia bertobat dan melakukan pengembaraan
disertai dengan mengerjakan sholat dan bersujud. Akhirnya dalam pengembaraannya itu
ia sampai ke sebuah pondok yang di dalamnya sudah terdapat dua belas orang fakir miskin, Kisah Berhikmah
sedangkan lelaki itu juga bermaksud untuk menumpang bermalam di sana.
Di samping pondok tersebut hidup seorang pendeta yang setiap malamnya selalu Berisi kisah-kisah teladan yang dapat men-
mengirimkan beberapa potong roti kepada fakir miskin yang menginap di pondok tersebut.
Masing-masing akan mendapat sepotong roti. Laki-laki yang sedang bertobat kepada dorong siswa untuk mengimplementasikan
Allah Swt. itu juga mendapat bagian karena disangka sebagai orang miskin. Rupanya salah
seorang di antara orang miskin itu ada yang tidak mendapat bagian, ia kemudian bertanya pengetahuan yang didapat.
kepada orang yang membagikan roti tersebut.
“Kamu dapat melihat sendiri, roti yang aku bagikan telah habis dan aku tidak mem-
bagikan kepada mereka lebih dari satu potong roti,” jawabnya.
Mendengar ungkapan dari orang yang membagikan roti tersebut, maka lelaki yang
sedang bertobat itu segera memberikan rotinya kepada orang yang tidak mendapat bagian
tadi. Pada keesokan harinya, ternyata orang yang bertobat itu meninggal dunia.
viii Sejarah Kebudayaan Islam MA Kelas XII