Page 13 - Sejarah Kebudayaan Islam MA Kelas XII
P. 13
Asesmen Sumatif Semester
Pilihlah jawaban yang benar!
Asesmen Sumatif Semester 1. Perhatikan teks berikut!
Sarana untuk mengetahui tingkat pemahaman Menurut Hamka, Islam sudah datang ke Indonesia pada abad pertama Hijriah
siswa terhadap materi pelajaran dalam satu melalui jalur perdagangan yang ramai dan bersifat internasional, yaitu melalui Selat
Malaka yang menghubungkan Dinasti Tang (Cina), Sriwijaya (Asia Tenggara), dan
semester. Daulah Umayah (Asia Barat).
Teori masuknya Islam ke Indonesia berdasarkan teks tersebut adalah ….
A. teori Persia D. teori Belanda
B. teori Gujarat E. teori Cina
C. teori Arab
2. Sebelum kedatangan Islam, masyarakat Indonesia sudah menganut agama dan keper-
cayaan yang berbeda-beda dalam kehidupannya. Kepercayaan bahwa segala sesuatu
mempunyai tenaga atau kekuatan yang dapat mempengaruhi keberhasilan atau ke-
Glosarium gagalan usaha manusia dalam mempertahankan hidup adalah ….
A. animisme D. jedisme
animisme B. dinamisme E. totemisme
kepercayaan kepada roh yang mendiami sebuah benda (pohon, batu, sungai, gunung, C. realisme
dan sebagainya)
armada
rombongan (pasukan) kapal perang; rombongan kapal-kapal dagang; rombongan suatu
kesatuan
artefak
benda-benda, seperti alat, perhiasan yang menunjukkan kecakapan kerja manusia
(terutama pada zaman dahulu) yang ditemukan melalui penggalian arkeologi
asimilasi Glosarium
penyesuaian (peleburan) sifat asli yang dimiliki dengan sifat lingkungan sekitar Definisi istilah penting yang terdapat dalam
dinamisme
kepercayaan bahwa segala sesuatu mempunyai tenaga atau kekuatan yang dapat buku yang disertai dengan penjelasannya dan
mempengaruhi keberhasilan atau kegagalan usaha manusia dalam mempertahankan
hidup disusun secara alfabetis.
diplomatik
berkenaan dengan hubungan resmi antara negara dan negara
doktrin
ajaran (tentang asas suatu aliran politik, keagamaan; pendirian segolongan ahli ilmu
pengetahuan, keagamaan, ketatanegaraan) secara bersistem, khususnya dalam penyu-
sunan kebijakan negara
Indeks Indeks
Kumpulan istilah penting, nama orang, dan
nama peristiwa yang disajikan secara alfabetis
dan disertai dengan nomor halaman dengan
tujuan memudahkan siswa mencari kata di
dalam buku.
Daftar Pustaka
Abdullah, Rachmad. 2015. Walisongo Gelora Dakwah dan Jihad di Tanah Jawa (1404–1482).
Surakarta: Al-Wafi.
Abdullah, Taufik dan Endjat Djaenuderadjat. 2015. Sejarah Kebudayaan Islam Indonesia:
Akar Historis dan Pembentukan Islam. Jakarta: Kementerian Pendidikan dan
Kebudayaan.
Abdullah, Taufik dan Sharon Siddique (ed). 1991. Sejarah Umat Islam Indonesia. Jakarta:
Majelis Ulama Indonesia.
Akbar, Ummu. 2009. Kisah Seru 9 Pejuang Islam: Meneladani Akhlak Mulia Para Wali.
Bandung: Mizan Republika.
Al-Qur’an Kementerian Agama RI. 2019. Al-Qur’an dan Terjemahannya. Jakarta: Lajnah Daftar Pustaka
Pentashihan Mushaf Al-Qur’an. Daftar yang mencantumkan judul buku dan
Amarseto, Binuko. 2017. Ensiklopedia Kerajaan Islam di Indonesia. Semarang: Istana Media.
Arif, Masykur. 2013. Sejarah Lengkap Wali Sanga: Masa Kecil, Dewasa, Hingga Akhir nama pengarang yang disusun secara alfabetis
Hayatnya. Yogyakarta: Diva Press.
Bisri, A Mustofa. 2010. Koridor: Renungan A. Mustofa Bisri. Jakarta: Kompas. yang dijadikan rujukan dalam pembahasan
Boland, B.J. 1985. Pergumulan Islam di Indonesia 1945–1970. Jakarta: Grafiti Press.
Faizi, M. 2007. Kisah Teladan Walisongo: Sembilan Wali Penyebar Islam di Jawa. Yogyakarta: materi buku ini.
Tera Insani.
Kistoro, Hanif Cahyo Adi, dkk. 2019. Relevansi Konsep Nilai Petatah Petitih Sunan Gunung
Djati Dalam Pendidikan Islam. Jurnal Pendidikan Agama Islam Al-Thariqah, 4 (2), 25–40.
Komandoko, Gamal. 2006. Kisah 124 Pahlawan & Pejuang Nusantara. Yogyakarta: Pustaka
Widyatama.
Petunjuk Penggunaan Buku xi