Page 5 - 59. BISMILLAH BUKU AJAR IPS 2019 - Firdaus Su_udiah.docx
P. 5

203


                     RUU  Cipta  Lapangan  Kerja  ini  apakah  efektif  dan  bisa  membantu  mensejahterakan

               buruh  jika  disahkan,  Karena  mengingat  banyak  pemberitaan  yang  menggaungkan  tentang
               Omnibus  Law  RUU  Cipta  Lapangan  Kerja  khususnya  Ketenagakerjaan  menuai

               pertentantangan pada kaum pekerja/buruh..
               LANDASAN TEORI

               1.    Pengertian Dampak
                     Pengertian dampak menurut Kamus Besar Bahasa Indonesia adalah benturan, pengaruh

               yang  mendatangkan  akibat  baik  positif  maupun  negatif.  Dampak  dibagi  kedalam  dua

               pengertian yaitu: (Suharno dan Ana R, hal. 243)
                     a.   Pengertian  Dampak  Positif  Dampak  adalah  keinginan  untuk  membujuk,

                          menyakinkan, mempengaruhi atau memberikan kesan kepada orang lain, dengan
                          tujuan agar mereka mengikuti atau mendukung keinginannya. Sedangkan positif

                          adalah pasti atau tegas dan nyata dari suatu pikiran terutama memperthatikan hal-
                          hal yang baik dan positif. Jadi dapat disimpulkan bahwa pengertian dampak positif

                          adalah  keinginan  untuk  membujuk,  menyakinkan,  memengaruhi  atau  memberi

                          kesan kepada orang lain, dengan tujuan agar mereka mengikuti atau mendukung
                          keinginannya yang baik.

                     b.   Pengertian  Dampak  Negatif  Dalam  Kamus  Besar  Bahasa  Indonesia  dampak

                          negatif adalah pengaruh kuat yang mendatangkan akibat negatif. Dampak negatif
                          merupakan  keinginan  untuk  membujuk,  meyakinkan,  mempengaruhi  atau

                          memberi  kesan  kepada  orang  lain,  dengan  tujuan  agar  mereka  mengikuti  atau
                          mendukung keinginannya yang buruk dan menimbulkan akibat tertentu

               2.    RUU Omnibus Law Cipta Lapangan Kerja
                     Definisi daripada Omnibus Law dimulai dari kata Omnibus. Kata Omnibus berasal dari

               bahasa  Latin  dan  berarti  untuk  semuanya.  Di  dalam  Black  Law  Dictionary  Ninth  Edition

               Bryan A.Garner disebutkan Omnibus: relating to or dealing with numerous object or item at
               once inculding many thing or having varius purposes, dimana artinya berkaitan dengan atau

               berurusan  dengan  berbagai  objek  atau  item  sekaligus  termasuk  banyak  hal  atau  memiliki
               berbagai  tujuan.  Bila  digandeng  dengan  kata  Law  yang  maka  dapat  didefinisikan  sebagai

                                   3
               hukum untuk semua.
                     Menurut Bivitri Savitri, Omnibus Law diartikan sebagai sebuah undang-undang (UU)

               yang dibuat untuk menyasar isu besar yang ada di suatu negara. Selain menyasar isu besar,




               3  Rahardjo Satjipto. Hukum, Masyarakat& Pembangunan, Bandung: Alumni, 1981



               Habibah Zulaiha                                                   Qawanin, Vol. 6, No. 2 (2022)
   1   2   3   4   5   6   7   8   9   10