Page 135 - Menggapai langit, Antologi Cerpen Remaja (2008)
P. 135

Antologi Cerpen Reinaja

      menggiring bola jauh  ke depan. Ke gawang lawan  untuk
      mendaoat sebuah kemenangan. Bukamiya menggiringnya ke
     gawang mereka sendiri. Karena itu akan menyebabkan sebuah

      kekalahan. Ya.. .jauh ke depan.
             Aku tersen}'um sendiri meskipun aku tidak tahu apa
      yang kupikirkan barusan sejalan dengan Ito ataukah tidak. Tapi

     aku memang seharusnya tersenyum karena Ito juga akhirnya
      tersenyum.
             "Kenapa kau dulu berniat meininta maaf padaku ?"
             "Karena aku lulus.. .dankau tidak."
             Ito tersenyum kecil.
             "Kau tahu bagaimana caranya aku bisa mengambil ujian
      paketC?"






       Terima kasih. Tec. Kau sudah mau mendengarkanku. Kau
      sudah mendengarkan HATI NURANIMU sendiri... Aku akan
       terus menemanimu meskipun episode pertama dalam hidup
       Ito, episode kesedihan, telah berakhir dan sekarang ia akan
        menjalani episode kedua dalam hidupnya...Ito pasti juga
      punya HATI NURANI yang bisa kujadikan teman bicara jika
         ada saatnya kau meninggalkanku sejenak untuk bicara
        dengan Ito. Kenalkan aku padanya, Teo...HATI NURANI
                                milik Ito...








      128
   130   131   132   133   134   135   136   137