Page 26 - E-Modul Mata Kuliah Perkembangan Peserta Didik
P. 26

permasalahan  atau  krisis  bilamana  tidak  dapat  melampaui  dengan  baik.  Semakin
                  individu tersebut mampu mengatasi krisis, maka akan semakin sehat perkembangannya.


































                         Gambar 4.2 Delapan Tahapan Perkembangan Psikososial Menurut Erikson

                         Adapun delapan tahapan perkembangan psikososial sepanjang siklus kehidupan
                  manusia dijelaskan secara rinci berikut ini:

                  1.  Kepercayaan vs Ketidakpercayaan (Basic Trust vs Mistrust)

                         Tahap ini berlangsung pada masa oral, kira-kira terjadi pada umur 0-1 atau 1 ½
                  tahun.  Tugas  yang  harus  dijalani  pada  tahap  ini  adalah  menumbuhkan  dan

                  mengembangkan kepercayaan tanpa harus menekan kemampuan untuk hadirnya suatu

                  ketidakpercayaan.  Kepercayaan  ini  akan  terbina  dengan  baik  apabila  dorongan  oralis
                  pada bayi terpuaskan, misalnya untuk tidur dengan tenang, menyantap makanan dengan

                  nyaman dan tepat waktu, serta dapat membuang kotoron (eliminsi) dengan sepuasnya.
                  Oleh  sebab  itu,  pada  tahap  ini  ibu  memiliki  peranan  yang  secara  kwalitatif  sangat

                  menentukan perkembangan kepribadian anaknya yang masih kecil.
                         Apabila  seorang  ibu  bisa  memberikan  rasa  hangat  dan  dekat,  konsistensi  dan

                  kontinuitas kepada bayi mereka, maka bayi itu akan mengembangkan perasaan dengan

                  menganggap  dunia  khususnya  dunia  sosial  sebagai  suatu  tempat  yang  aman  untuk
                  didiami,  bahwa  orang-orang  yang  ada  didalamnya  dapat  dipercaya  dan  saling

                  menyayangi.  Kepuasaan  yang  dirasakan  oleh  seorang  bayi  terhadap  sikap  yang







                                                                                                  20
   21   22   23   24   25   26   27   28   29   30   31