Page 68 - E-modul Potyvirus untuk Siswa
P. 68
Uji Pemahaman
2. Seperti halnya dengan virus yang menyerang manusia, hewan maupun bakteri, virus
tumbuhan (Potyvirus) juga membutuhkan inang berupa sel tumbuhan dalam melakukan
perbanyakan diri. Berdasarkan pernyataan tersebut, bagaimanakah menurut pendapat
Anda (Benar/Salah)? Jelaskan! (hubungkan dengan fakta teorinya).
Jawab:
…………………………………………………………………………………………
…………………………………………………………………………………………
3. Upaya apa yang dapat Anda lakukan untuk mengendalikan infeksi Potyvirus?
Jawab:
…………………………………………………………………………………………
…………………………………………………………………………………………
4. Mayoritas petani cabai menggunakan insektisida kimia dalam membasmi serangga
vektor Chilli veinal mottle virus (ChiVMV). Akibat terinfeksinya tanaman cabai oleh
SMV dapat menimbulkan efek buruk pada hasil panen. Diduga penggunaan insektisida
kimia secara terus menerus dapat mengakibatkan residu dan berdampak buruk bagi
lingkungan. Salah satu solusi yang ditawarkan adalah dengan menggunakan
bioinsektisida yang ramah lingkungan. Menurut Anda, kolaborasi bahan alami yang
seperti apa sehingga dapat dijadikan bahan bioinsektisida? Jelaskan ide Anda!
Jawab:
…………………………………………………………………………………………
…………………………………………………………………………………………
5. Jelaskan menggunakan gambar proses translokasi virus tumbuhan yang melalui
plasmodesmata dan floem!
Jawab:
…………………………………………………………………………………………
…………………………………………………………………………………………
https://docs.google.com/forms/d/e/
Kerjakan Soal Uji 1FAIpQLSdsOduhhg0eeGDFc4be
Pemahaman yang Terdapat 6QRkIjSK60VMiq8QUrtc9S2DcH-
pada Link di Samping! ceQ/viewform?usp=sf_link
68