Page 127 - 2017 PhET
P. 127
123
8. Sebuah sirine rata-rata menimbulkan taraf intensitas 100 dB. Berapa taraf intensitas yang ditimbulkan
oleh 10 buah sirine secara bersamaan?
A. 105 dB
B. 110 dB
C. 115 dB
D. 120 dB
E. 130 dB
9. Taraf intensitas bunyi suatu tempat yang berjarak 5 m dari sumber bunyi sebesar 70 dB. Tempat yang
berjarak 500 m dari sumber bunyi bertaraf intensitas sebesar ....
A. 10 dB
B. 20 dB
C. 30 dB
D. 50 dB
E. 80 Db
-9
2
10. Intensitas bunyi sebuah mesin jahit yang sedang bekerja adalah 10 watt/m . Jika intensitas ambang
2
bunyi adalah 10 -12 Watt/m , maka taraf intensitas bunyi dari 10 mesin jahit yang sedang bekerja
bersama-sama adalah …
A. 400 dB
B. 300 dB
C. 40 dB
D. 30 dB
E. 3 dB
11. Suatu sumber bunyi bergerak dengan kecepatan 60 m/s meninggalkan pengamat yang berada
dibelakangnya bergerak searah dengan sumber bunyi dengan kecepatan 10 m/s. Jika cepat rambat bunyi
diudara 340 m/s dan frekuensi sumber bunyi 800 Hz, maka frekuensi bunyi yang didengar pengamat
adalah...
A. 700 Hz
B. 800 Hz
C. 940 Hz
D. 960 Hz
E. 1.120 Hz
12. Seorang penonton pada lomba balap mobil mendengar bunyi (deru mobil) yang berbeda, ketika mobil
mendekat dan menjauh. Rata-rata mobil balap mengeluarkan bunyi 800 Hz. Jika kecepatan bunyi di
−1
−1
udara 340 m.s dan kecepatan mobil 20 m.s , maka frekuensi yang di dengar saat mobil mendekat
adalah....
A. 805 Hz
B. 810 Hz
C. 815 Hz
D. 850 Hz
E. 875 Hz
−1
13. Kereta api menuju stasiun dengan kelajuan 18 km.jam sambil membunyikan peluit pada frekuensi 670
Hz. Jika cepat rambat bunyi di udara 340 m.s , maka besar frekuensi yang didengar seorang penumpang
−1
yang duduk di stasiun adalah....
A. 770 Hz
B. 740 Hz
C. 700 Hz
D. 680 Hz
E. 600 Hz
14. Percobaan interferensi Young, dua celah dengan jarak 1mm, L = 1 m dan panjang gelombang yang
digunakan 5.000 Ǻ, maka jarak terang orde kedua dari pusat adalah...
A. 0,75 mm
B. 1,00 mm
C. 1,25 mm
D. 1,75 mm
E. 2,50 mm