Page 53 - PERANGKAT PEMBELAJARAN
P. 53
Kegiatan 2
Tujuan Pembelajaran :
▪ Berdiskusi, membahas, menjelaskan dan menuliskan cara menyajikan himpunan:
dengan mendaftar anggota-anggotanya, dengan kata-kata, diagram dan dengan notasi
pembentuk himpunan berdasarkan pengelompokan dari hasil pengamatan
▪ Berdiskusi, membahas, dan memilih cara penyjian himpunan berdasarkan karakteristik
anggotanya
Mengumpulkan
Mengamati
Informasi
1. Jika A adalah himpunan bilangan Asli kurang dari 11, dapatkah kamu menuliskan
anggota himpunan A?
= { }
2. Selain dengan mendaftar anggotanya himpunan A juga dapat dituliskan dengan
menyebutkan sifat/syarat anggota-anggotanya
= ........................................................................
3. Himpunan A juga dapat dituliskan dengan menyebutkan notasi pembentuk
himpunan. Notasi pembentuk himpunan dituliskan sebagai berikut
= { | ℎ ℎ }
Sehingga himpunan A dapat dituliskan
= { | < 11, ℎ }
4. Misalkan himpunan G adalah himpunan bilangan genap diantara 0 dan 20. Coba
kamu tuliskan himpunan G dengan tiga cara di atas.
a) Dengan mendaftar anggota G
...................................................................................................................
b) Dengan menyebutkan sifat anggota G
...................................................................................................................
c) Dengan menuliskan Notasi pembentuk himpunan G
...................................................................................................................