Page 101 - PENDIDIKAN AGAMA ISLAM KELAS VI.PELAJARAN KE 2.KETIKA BUMI BERHENTI BERPUTAR
P. 101

d.   Setiap kelompok  mempresentasikan hasil diskusinya, dan kelompok lain
                       ikut menyimak serta mengajukan berbagai pertanyaan yang relevan.
                    e.   Guru memberikan penguatan terhadap hasil diskusi peserta didik dan
                       kemudian menjelaskan kembali sifat­sifat keteladanan  Nabi Isa a.s.,
                       berdasarkan buku teks atau sumber lain yang relevan.
                       Sikap Kebiasaanku
                           Pada bagian  “Sikap Kebiasaannya,” guru memotivasi peserta didik
                       agar selalu menjaga kehormatannya dan keluargaku sebagai refleksi dari
                       pemahaman kisah keteladanan Nabi Isa a.s..

                 6.   Kisah Keteladanan A¡¥±bul Kahfi
                    a.   Guru memberi kesempatan kepada setiap kelompok mencermati cerita
                       singkat tentang A¡¥±bul Kahfi sebagaimana terdapat dalam buku teks.
                    b.   Setiap kelompok mendiskusikan hasil pencermatannya.

                    c.   Guru memberi kesempatan kembali kepada setiap kelompok untuk
                       mengidentifikasi sifat­sifat keteladanan  A¡¥±bul  Kahfi dan merumuskan
                       beberapa pertanyaan yang relevan.
                    d.   Setiap kelompok  mempresentasikan hasil diskusinya, dan kelompok lain
                       ikut menyimak serta mengajukan berbagai pertanyaan yang relevan.
                    e.   Guru memberikan penguatan terhadap hasil diskusi peserta didik dan
                       kemudian menjelaskan kembali sifat­sifat keteladanan  A¡¥±bul  Kahfi
                       berdasarkan buku teks atau sumber lain yang relevan.

                       Sikap Kebiasaanku
                           Pada bagian “Sikap Kebiasaanku” guru memotivasi peserta didik agar
                       selalu teguh pendiri dalam keyakinan terhadap Allah  Yang Maha Esa
                       sebagai refleksi dari pemahaman kisah keteladanan  A¡¥±bul Kahfi.

                 7.   Tugas
                       Diskusi kelompok
                           Guru dapat memberikan penilaian terhadap kegiatan diskusi
                       yang dilakukan oleh peserta didik menggunakan  Tabel 4 dan 5 serta
                       perhitungannya pada halaman 15­16.
                    Rangkuman
                       Pada  kolom  rangkuman,  guru  meminta  salah  satu  kelompok  untuk
                    menyampaikan secara singkat poin­poin apa saja yang dapat diambil dari
                    pembahasan tentang “Senangnya Meneladani Para Nabi dan  A¡¥±bul Kahfi".
                    Selanjutnya, guru memberikan penguatan terhadap poin­poin penting yang
                    telah dipelajari.





                 92  | Kelas VI SD/MI
   96   97   98   99   100   101   102   103   104   105   106