Page 9 - E-Modul Interaktif Baru
P. 9
1.
2.
3.
4.
5. Guru melakukan cek pada setiap kelompok untuk memantau
kegiatan siswa dalam kelompok.
6. Guru meminta siswa untuk melakukan praktikum sesuai dengan
diagram alir yang telah dibuat.
7. Guru meminta siswa untuk mempresentasikan hasil praktikum.
8. Pada diskusi ini siswa ditekankan untuk saling aktif bertukar
pendapat, mengajukan pertanyaan dan kerja sama antar peserta
didik.
9. Guru memberikan klarifikasi terhadap permasalahan yang telah
didiskusikan dan memberikan evaluasi, serta kesimpulan.
Kegiatan Penutup
1. Guru memberi evaluasi untuk mengukur ketercapaian
pembelajaran (posttest).
2. Siswa menyimpulkan pembelajaran di bawah bimbingan guru.
3. Guru melakukan refleksi terhadap kegiatan proses belajar
mengajar.
4. Guru meminta salah seorang siswa memimpin doa.
5. Guru mengakhiri kegiatan dengan mengucapkan salam.