Page 49 - E-MODUL TRANSFORMASI GEOMETRI SMP 7
P. 49
Ayo Simpulkan
1. Menurutmu, apa itu rotasi ?
2. Sifat-sifat rotasi :
a. Bangun yang diputar tidak mengalami perubahan
… dan ….
b. Bangun yang diputar mengalami perubahan …..
c. arah rotasi searah dengan arah perputaran jarum
jam, maka sudut putarnya …….
d. arah rotasi berlawanan dengan arah perputaran
jarum jam, maka sudut putarnya …..
3. Sebuah titik asal (x,y) jika dirotasikan maka akan
menghasilkan :
Besar Pusat Titik
Titik Bayangan
rotasi rotasi Asal
o
90
o
180 (0,0) ( x, y)
o
-90
o
-180
44
e-modul berbasis penemuan terbimbing