Page 124 - FISIKA SMA KELAS XI
P. 124
= - F · = F ·
τ 3 3 3 τ 4 4 4
= - 5 · 1 = 4 · 2
= - 5 Nm = 8 Nm
b. Σ τ = τ +τ +τ +τ 4
3
1
2
= -4 + 12 + (-5) + 8
= 20 – 9
= 11 Nm
c. Benda akan mengguling searah jarum jam, karena τ = 11 Nm
Σ
(bernilai positif)
TUGAS
Diskusikan dengan teman sebangku Anda!
Bagaimana cara menyeimbangkan jungkat-jungkit jika dua anak yang
bermain bersama memiliki massa yang berbeda (misalkan seorang ayah
yang bermain jungkat-jungkit dengan anaknya yang masih kecil)?
Analisislah dengan pemahaman fisika Anda. Buatlah kesimpulan dan
kumpulkan di meja guru!
UJI PEMAHAMAN
Kerjakanlah soal-soal di bawah ini di dalam buku tugas Anda!
1. Seorang pekerja yang tingginya 160 cm memikul dua beban yang
masing-masing beratnya 200 N dan 600 N dengan menggunakan
sebuah batang homogen yang panjangnya 1,8 m. Supaya kedu-
dukan kedua beban dapat setimbang, tentukan jarak masing-
masing beban dengan pundak pekerja!
2. Jarak sumbu roda belakang dan roda depan sebuah mobil adalah
230 cm. Mobil tersebut memiliki massa totalnya 1 ton dengan letak
pusat massa berada 1 m dari roda depan. Berapa beban yang
dipikul kedua roda depan tersebut?
117