Page 10 - Modul Ajar SPLDV SZ
P. 10

3. 3. Pertemuan ke-3


                   a. Topik/Materi     Tes  Sumatif  Sistem  Pertidaksamaan  Linear  Dua
                                       Variabel
                   b. Tujuan          Melakukan  pengukuran  dan  pemahaman  peserta  didik
                                      sebagai sarana memberikan umpan balik kepada peserta didik
                      Pembelajaran
                                      sebagai  ukuran  keberhasilan  pembelajaran  serta  sebagai
                                      sarana untuk memotivasi peserta didik.

                   c. Pemahaman

                      Bermakna
                    d. Pertanyaan

                        Pemantik
                    e. Profil Pelajar         Berpikir Kritis dan Kreatif

                        Pancasila






                  Langkah-Langkah Pembelajaran :


                                             Uraian  Kegiatan                        Alokasi
                    No                       Pembelajaran                              Waktu
                                                                                      (menit)
                   a.  Pendahuluan                                                        10
                         1.  Guru  membuka  pembelajaran  dengan  berdoa  dan
                            mengecek kehadiran
                         2.   Guru  menyampaikan  tujuan  pembelajaran  yang  akan
                            dicapai dan manfaatnya dalam kehidupan sehari-hari;
                         3.  Motivasi:
                         4.  Guru  memberikan  pertanyaan  pemantik  terkait  materi
                            pertidaksamaan linear dua variabel
                         Kegiatan Inti
                         5.  Guru  memberi  soal  sumatif  mengenai  materi  sistem
                            persamaan linear dua variabel dan sistem pertidaksamaan
                            linear dua variabel.                                      70
                         6.  Peserta didik secara individu diminta untuk mengerjakan
                            soal yang telah diberikan.
                         Penutup
                         7.  Setelah selesai lembar jawab soal dikumpukan pada guru
                         8.  Peserta didik diminta mempersiapkan materi selanjutnya
                            pada pertemuan yang akan datang                           10







                                                             10
   5   6   7   8   9   10   11   12   13   14   15