Page 29 - kompetensi-inti-dan-kompetensi-dasar-smp-rev9feb
P. 29
Lampiran 1E
KOMPETENSI INTI DAN KOMPETENSI DASAR
PENDIDIKAN AGAMA BUDDHA DAN BUDI PEKERTI
SEKOLAH MENENGAH PERTAMA (SMP)
KELAS VII
KOMPETENSI INTI KOMPETENSI DASAR
1. Menghargai dan 1.1 Menghayati hakikat ketuhanan agama Buddha
menghayati ajaran agama
yang dianutnya
2. Menghargai dan 2.1 Menunjukkan empat sifat luhur dalam kehidupan
menghayati perilaku jujur, sehari-hari
disiplin, tanggungjawab, 2.2 Mengembangkan perilaku toleransi dalam
peduli (toleransi, gotong berinteraksi dengan lingkungan sosial dan pergaulan
royong), santun, percaya
diri, dalam berinteraksi
secara efektif dengan
lingkungan sosial dan alam
dalam jangkauan pergaulan
dan keberadaannya
3. Memahami pengetahuan 3.1 Mendeskripsikan formulasi Pancasila Buddhis dan
(faktual, konseptual, dan Pancadhamma
prosedural) berdasarkan 3.2 Mengidentifikasikan kitab suci, tempat ibadah, dan
rasa ingin tahunya tentang lambing-lambang dalam agama Buddha
ilmu pengetahuan, 3.3 Mengidentifikasi kriteria agama Buddha dan umat
teknologi, seni, budaya Buddha
terkait fenomena dan
kejadian tampak mata
4. Mencoba, mengolah, dan 4.1 Melaksanakan Pncasila Buddhis dan Pancadhamma
menyaji dalam ranah dalam kehidupan sehari-hari
konkret (menggunakan, 4.2 Menceritakan peristiwa tujuh minggu setelah Petapa
mengurai, merangkai, Gotama mencapai Penerangan Sempurna
memodifikasi, dan 4.3 Menceritakan alas an Buddha menyiarkan Dharma
membuat) dan ranah 4.4 Menceritakan perjalanan Buddha memutar Roda
abstrak (menulis, Dharma
membaca, menghitung,
menggambar, dan
mengarang) sesuai dengan
yang dipelajari di sekolah
dan sumber lain yang sama
dalam sudut pandang/teori
KD SMP PENDIDIKAN AGAMA BUDDHA & BUDI PEKERTI 22