Page 19 - E-Modul Bentuk Molekul Teori VSEPR
P. 19
2. Kelompok Bilangan Koordinasi Tiga
Kelompok ini memiliki dua kemungkinan jenis bentuk molekul,
yaitu bentuk molekul dasar AX dan bentuk molekul lanjutan AX E.
2
3
Contoh senyawa yang memiliki jenis AX adalah BBr sedangkan untuk
3
3
senyawa berjenis AX E adalah SO Mari kita analisis lagi struktur dari
2
2.
senyawa-senyawa tersebut.
Tabel 3. Analisis Struktur Senyawa BBr dan SO 2
3
Senyawa
Komponen
Berilium triklorida Sulfur dioksida
Rumus Molekul BBr 3 SO 2
Atom Pusat B S
Elektron Valensi 3 6
BK 3 3
PEI 3 2
PEB 0 1
Notasi VSEPR AX 3 AX E
2
Menentukan Struktur AX 3
Arahkan AR
kamera pada
gambar
bentuk
molekul!
Gambar 5. Struktur Lewis senyawa BBr 3
10