Page 23 - E-Modul PGL
P. 23
Agar kamu semakin memahami materi ini,
simaklah video berikut ini!
Menalar
Kerjakanlah soal-soal berikut ini untuk menguji pemahamanmu!
1. Gambarkan titik-titik A (2, 4), B (1, -4), C (-2, 5), D (-3, -2), E (5,
0), dan F (0, -4)!
2. Gambarkan garis lurus yang melalui titik P(-1, 4) dan Q(2, -1)!
3. Gambarlah grafik persamaan garis lurus 2x + 4y = 8 pada bidang
kartesius, jika x, y variabel pada himpunan bilangan real.
4. Pak Amir mempunyai kebun coklat. Pada tahun 2000 kopi yang
dihasilkan mencapai 1.000kg dan pada tahun 2022 kopi yang
dihasilkan meningkatkan menjadi 2000 kg. Gambarlah garis dalam
koordinat Kartesius yang menunjukkan keadaan tersebut
Kumpulkanlah jawabanmu pada link di bawah ini!
7