Page 109 - Bersama Hadapi Bencana
P. 109
Bab 4
Harapan untuk
Masa Depan
Proyek Indonesia Disaster Resilient Initiative Project
(IDRIP) merupakan inisiatif pengurangan risiko
bencana yang berfokus pada dua intervensi yakni
pengembangan kapasitas baik di sisi permintaan
maupun penawaran. Di sisi permintaan, IDRIP
melakukan intervensi untuk membangun kesadaran
masyarakat akan risiko bencana di tempat tinggal
mereka khususnya daerah rawan gempa dan
tsunami.
BERSAMA HADAPI BENCANA
SERIAL BUKU PROYEK PRAKARSA KETANGGUHAN BENCANA INDONESIA (IDRIP) TAHUN 2021-2025 107
PENGUATAN KAPASITAS DAN SOLIDARITAS DALAM MANAJEMEN BENCANA

