Page 59 - Modul Guru Fasilitator
P. 59

5.  Peserta  dapat  merefleksikan  terkait  pengalaman  dan  penanganan  kasus  bullying  atau

                          perundungan.
                      6.  Peserta  dapat  menjadi  fasilitator  terhadap  kasus  bullying  atau  perundungan  di  satuan

                          pendidikan.


                  D.  Model Pembelajaran yang Digunakan
                      Model  pembelajaran  yang  digunakan  yaitu  Focus  Grup  Disscusion  (FGD)  dan  Discovery

                      Learning dengan teknik pembelajaran blended secara luring dan daring


               2.  KOMPONEN INTI

                   A.  Tujuan Pembelajaran
                      1.  Pada akhir fase, peserta diharapkan dapat memahami tumbuh  kembang anak terutama

                          perkembangan mental dan psikososial anak

                      2.  Mampu menilai risiko perundungan pada anak didik yang berpotensi menjadi pelaku,korban
                          dan saksi

                      3.  Mampu menjadi mediasi awal jika terjadi kasus perundungan di sekolah terutama untuk
                          korban dan pelaku.

                      4.  Mampu memberikan edukasi yang benar terutama terhadap saksi dari kasus perundungan

                          untuk mencegah perluasan dan sikap pemisif atas perundungan yang dilakukan.
                      5.  Pemahaman terkait tumbuh kembang anak terutama perkembangan mental dan psikososial.

                      6.  Mampu  memiliki  rasa  kepedulian  dan  sikap  anti  permisif  terhadap  segala  bentuk
                          perundungan.

                      7.  Menjadi  role  model  yang  dapat  menyebarluaskan  edukasi  terkait  bentuk  dan  intervenai
                          perundungan di satuan pendidikan.

                      8.  Memiliki pengalaman dalam penanganan kasus bullying atau perundungan.

                      9.  Menjadi fasilitator terhadap kasus perundungan di satuan pendidikan.
                      10. Pada akhir fase, peserta diharapkan dapat  dapat merefleksikan terkait pengalaman dan

                          penanganan kasus bullying atau perundungan di sekolah.


                  B.  Pemahaman Bermakna
                       Peserta lebih percaya diri, terbuka dan memahami diri personal serta hubungan pertemanan

                       yang baik untuk saling melindungi dari potensi bullying atau perundungan.




               55 | M O D U L   A G E N   P E R U B A H A N   P E R I L A K U   M E N G G U N A K A N   M E D I A
               A N I M A S I   S A T U A   B A L I
   54   55   56   57   58   59   60   61   62   63   64