Page 34 - Modul Pembelajaran Analisis Laporan Keuangan
P. 34

2) Laporan Laba Rugi





























                       3) Informasi Tambahan (dalam ribuan rupiah)








                       Diminta:
                       Buatlah Analisis Rasio Keuangannya.



                       Jawaban:

                       Rasio Likuiditas
                       1) Rasio Lancar (Current Ratio)



                                               Rp 162.000
                                          =                 = 2,22 kali (dibulatkan 2,2 kali)
                                               Rp 73.000


                          Current Ratio sebesar 2,2 kali artinya jumlah aset lancar sebanyak 2,2 kali
                          utang lancar atau setiap 1 rupiah utang lancar dijamin oleh 2,2 rupiah aset

                          lancar atau 2,2 : 1 antara aset lancar dengan utang lancar. Jika rata-rata industri

                          untuk current ratio adalah 2 kali, maka keadaan perusahaan berada dalam
                          kondisi baik mengingat rasionya di atas rata-rata industri.

                       2) Rasio Cepat (Quick Ratio atau Acid Test Ratio)


                                             Rp 162.000 − Rp 23.000
                                         =                              = 1,90 kali (dibulatkan 1,9)
                                                    Rp 73.000




                                                            30
   29   30   31   32   33   34   35   36   37   38   39