Page 64 - Design and Control of PV Hybrid System in Practice_REEP (GIZ)[7407]
P. 64

jumlah  modul-string,  pemilihan  DC  combiner  box  dan  kecocokan  dengan  PV-inverter  harus

                     dilakukan dengan sesama selama proses perancangan sistem PV.

                     Sertifikasi pada inverter PV berfungsi untuk memastikan bahwa inverter PV dapat beroperasi sesuai

                     standar yang ada. Beberapa contoh sertifikasi yang umum digunakan pada inverter PV adalah sebagai
                     berikut:

                         •  IEC  61727:  syarat-syarat yang  diperlukan  inverter  PV  untuk interkoneksi sistem PV  pada
                            sistem distribusi utilitas. Inverter dengan sertifikasi yang memenuhi standar ini dinilai layak

                            untuk dipasang.
                         •  IEC  62116:  standar  ini  adalah  tentang  syarat-syarat  minimum  fitur  anti-islanding  pada

                            inverter PV
                         •  IEC 62109-1 dan IEC 62109-2: standar ini melingkupi syarat-syarat teknis keamanan (safety)

                            pada inverter PV baik itu Standalone, on-grid, maupun mikrogrid interaktif.
                         •  IEC 60068: standar ini melingkupi pengujian produk maupun komponen elektronik terhadap

                            keadaan lingkungan, seperti temperatur dingin dan panas yang ekstrem.

                     Dari  standar-standar  tersebut,  IEC  62109  adalah  standar  krusial  yang  wajib  dimiliki  oleh  semua

                     Inverter, karena ini terkait dengan safety.


                     Detail  spesifikasi  tentang  inverter  PV  yang  memenuhi  spesifikasi  dan  direkomendasikan  untuk
                     digunakan pada  pembangunan PLTS Hibrida dirangkum di dalam Tabel 4-2 untuk inverter dengan

                     kapasitas di bawah 60 kVA dan

                     Tabel 4-3 untuk inverter dengan kapasitas di atas 60 kVA.


                                                    Tabel 4-2  Spesifikasi Inverter PV < 60 kVA

                             No                  Kriteria                          Spesifikasi
                              1    Input (DC)
                                   Max. input voltage                  1000–1100 V
                                   MPP voltage range                   200–1000 V
                                   Max. input current                  17,6–120 A
                                   Minimum number of independent
                                   MPP inputs / DC inputs              (1–6) / (1–12)
                              2    Output (AC)
                                   Max. apparent AC power              12–60 kVA
                                   AC voltage range                    180–530 V
                                   Rated power frequency               50 Hz
                                   Max. output current                 17,4–87 A
                                   Power factor at rated power         >0,99
                                   Total current harmonic distortion   <0,03
                              3    Efficiency


                                        Pedoman Rancangan PLTS Hibrida untuk Island Grid | 54
   59   60   61   62   63   64   65   66   67   68   69