Page 9 - KARLINA_TGS_MAKALA
P. 9

5








                           salah.Disini  penulis  sangat  tertarik  untuk  menganalisis  pementasan  drama

                           tersebut,dengan  sebuah  pendekatan  struktural.Dengan  demikian,pada  dasarnya
                           analisis  struktural  bertujuan  memaparkan  secara  cermat  mungkin  fungsi  dan

                           keterkaitan antar berbagai unsur karya sastra yang      secara bersama menghasilkan
                           sebuah keseluruhan.


                           B.  Rumusan Masalah

                               Dari uraian singkat di atas, sebelum melakukan analisis naskah drama yang
                           berjudul Sayang Ada Orang Lain yang Bergegas karya Utuy Tatang Sontani maka

                           dapat dirumuskan permasalahannya yakni bagaimana unsur-unsur instrisik yang

                           terdapat dalam naskah drama yang berjudul Sayang Ada Orang Lain Karya Utuy
                           Tatang Sontani ?


                           C.  Tujuan Penelitian

                               Sebelum  mempelajari  tentang  pokok  pembahasan,  hendaknya  analisis  ini

                           bertujuan untuk dapat memahami unsur-unsur instrisik yang terdapat dalam naskah
                           drama tersebut.


                           D.  Manfaat

                               Dapat  memperluas  wawasan  pembaca  tentang  analisis  sebuah  karya  sastra
                           dengan pendekatan struktural.


                           Dapat  menjadikan  bahan  rujukan  penelitian  yang  relevan  dan  sebagai  bahan
                           perbandingan.  Hasil  analisis  ini  diharapkan  dapat  menjadi  sumbangan  kepada

                           pihak  lain  yang  ingin  menganalisis  naskah  drama  yang  serupa  ataupun  naskah

                           drama dengan judul lain. Hasil analisis ini diharapkan dapat menambah wawasan
                           ilmu pengetahuan di bidang sastra.
   4   5   6   7   8   9   10   11   12   13   14