Page 5 - ebook bunga febi_23833929
P. 5
BAB 1
PEMBELAJARAN
ABAD 21
ABAD KE-21 DISEBUT SEBAGAI ABAD
PENGETAHUAN, ABAD EKONOMI BERBASIS
PENGETAHUAN, ABAD TEKNOLOGI
INFORMASI, GLOBALISASI, REVOLUSI
INDUSTRI 4.0, DAN SEBAGAINYA.
A. PENDIDIKAN DI ABAD 21 B. MODEL PENDIDIKAN DI
Perkembangan dunia abad 21 ditandai ABAD 21
dengan pemanfaatan teknologi informasi Di sekolah formal, pembelajaran sudah
dan komunikasi dalam segala segi dituntut untuk menerapkan kemampuan
kehidupan. BSNP menjelaskan bahwa 4C (Critical Thinking, Communiaction,
pendidikan nasional abad 21 bertujuan Collaboration , Creativity). Keterampilan
untuk mewujudkan cita-cita bangsa, 4C wajib dikuasai dan dimiliki oleh setiap
yaitu masyarakat bangsa Indonesia yang peserta didik guna menghadapi
sejahtera dan bahagia, dengan tantangan abad 21. Kemdikbud juga
kedudukan yang terhormat dan setara meluncurkan program unggulan Gerakan
dengan bangsa lain dalam dunia global. Literasi Sekolah sebagai upaya
Pendidikan abad ke-21 adalah medan
pemerintah menjadikan pendidikan
pertempuran intelektual yang
berkualitas dengan meningkatkan
mencerminkan transisi mendalam dari budaya literasi (membaca dan menulis).
paradigma pendidikan tradisional ke Literasi merupakan proses kompleks
model yang lebih dinamis dan responsif yang melibatkan proses pembangunan
terhadap kebutuhan masa depan. pengetahuan sebelumnya. Multiliterasi
Dengan munculnya teknologi digital merupakan kemampuan membaca,
sebagai kekuatan pendorong utama,
pendidikan tidak lagi terpaku pada menulis puisi, membagi, melukis, menari,
batasan fisik ruang kelas; sebaliknya, menulis novel ataupun kemampuan
akses terhadap informasi global menjadi berkontak dengan berbagai media yang
semakin mudah melalui internet, memerlukan literasi .
memungkinkan siswa untuk belajar kompetensi belajar dan berkehidupan
secara mandiri di luar lingkungan dalam abad ke-21 ditandai dengan
sekolah Memasuki abad 21 penguasaan kompetensi pemahaman yang tinggi,
sains dan teknologi adalah kunci kompetensi berpikir kritis, kompetensi
keberhasilan generasi bangsa dalam berkolaborasi dan berkomunikasi, serta
menghadapi persaingan global kompetensi berpikir kreatif
BY : BUNGA FEBI RAHAYU
1