Page 14 - FlipBook (Media Teknologi Pendidikan) Tugas.12_Neat
P. 14

11                  BAB III                                                                               Penutup


















           Terdapat                    keunggulan                         dan            kelemahan                       dari            media               video.               Adapun

           keunggulannya  antara  lain;  Dapat  diputar  berkali-kali  tanpa  kehilangan


           kualitas gambar atau kualitas suara dan Videodiscs lambat memburuk, tidak

           terpengaruh  oleh  kelembaban  dan  magnetisme,  dan  sangat  tahan  terhadap

           kerusakan;  Proses  pembelajaran  menjadi  lebih  jelas  dan  menarik;  Dapat


           menyajikan  pesan  audio-visual  mendekati  obyek  aslinya;  Menarik  perhatian

           pebelajar  pada  pelajaran;  Dapat  menampilkan  animasi  seperti  grafis  image

           (captions)  dan  bisa  dipercepat  atau  diperlambat  sesuka  hati.  Sedangkan


           kelemahan  dari  media  video  ini,  yaitu;  Biaya  produksi  video  sangat  tinggi;

           Layar monitor yang kecil; Ketika akan digunakan peralatan video harus sudah

           tersedia di tempat penggunaan; Sifat komunikasinya bersifat satu arah.





           Pembuatan  media  itu  sendiri  tidak  hanya  membuat  secara  asal-asalan

           melainkan  dengan  beberapa  langkah-langkah  yang  telah  ditetapkan,  salah

           satu cara yang dapat digunakan adalah dengan metode ASSURE, Disamping

           itu  perlu  memperhatikan  data  mengenai  karakteristik  peserta  didik  mampu


           merencanakan  media  pembelajaran  seperti  apa  yang  cocok  untuk  para

           peserta didik, Adapun hal yang lainnya yang perlu untuk diperhatikan dalam

           memahami  karakteristik  peserta  didik  yaitu  kompetensi  dasar  yang  dimiliki


           peserta  didik  seperti  pengetahuan,  keterampilan,  dan  sikap  peserta  didik

           serta gaya bealjar dari masing-masing peserta didik yang akan diajar. Selain

           itu perlu dilakukan pengembangan, pengembangan media video diharapkan


           mampu mengoptimalkan   pemanfaatan   fasilitas   yang telah tersedia.




         B) Saran




           Dari  seluruh  pembahasan  yang  kami  sampaikan,  diharapkan  para  pembaca


           dapat  menerima  informasi  atau  pengetahuan  tentang  media  dan  teknologi

           berbasis media audio dan video pembelajaran audio itu sendiri. Dan berharap

           agar  makalah  selanjutnya  yang  kami  buat  lebih  memberikan  ilmu  kepada

           para pembaca, karena kami tahu bahwa makalah ini masih sangat jauh dari


           kata  sempurna.  Kritik  dan  saran  yang  sangat  diperlukan  dalam  pembuatan

           makalah untuk ke depannya.
   9   10   11   12   13   14   15