Page 15 - ELEKTRONIK LEMBAR KERJA PESERTA DIDIK (E-LKPD)_Neat
P. 15
E-LKPD Interaktif
4. Menguji kandungan vitamin C.
Untuk menguji kandungan vitamin C digunakan indikator berupa larutan
yodium. Jika suatu larutan bahan makanan yang mengandung vitamin C
diteteskan dalam larutan yodium, warna larutan akan memudar dan lama
kelamaan berubah menjadi jernih.
LEMBAR KEGIATAN 2
Ananda dapat mengerjakan Lembar Kerja 2 dengan men "klik"
tombol dibawah ini