Page 41 - E-MODUL NANO
P. 41

F. Menganalisa dan mengevaluasi proses pemecahan

                        masalah



        Periksalah kembali jawaban yang Ananda peroleh kemudian presentasikan hasil diskusi

        dan tulislah kesimpulan dengan kalimat sendiri berdasarkan tujuan pembelajaran!











                                 https://forms.gle/vHEZrhMGCj9Ewq9r5




                   G. Latihan




                            Kerjakanlah soal dibawah ini dengan klik link berikut :
                                   https://forms.gle/vHEZrhMGCj9Ewq9r5



         Untuk soal no 1 – 2

         Tiga unsur memiliki notasi sebagai berikut :






         1. Konfigurasi elektron dari unsur P adalah… (nomor atom Ne = 10, Ar = 18)

            A. [Ne] 3s¹

            B. [Ne] 4s¹
            C. [Ar] 3s¹

            D. [Ar] 4s¹

            E. [Ar] 4s² 3d¹




         2. Konfigurasi elektron dari unsur Q jika membentuk ion ditunjukkan pada gambar…












                                                                                                                31
   36   37   38   39   40   41   42   43   44   45   46