Page 23 - E-MODUL MUAMALAH-KELOMPOK 8
P. 23

Wacana 3


                    Pak Imam ingin membeli sebuah mobil yang akan digunakan untuk berjualan jus.
                    Dan dia memiliki penghasilan perbulan 10.000.00. Kemudian pak imam pergi ke

                    salah satu bank syariah dan mengajukan pembelian sebuah mobil dengan rincian

                    yang diinginkan.

                    Lalu pihak bank syariah memproses pengajuan pak Imam dengan pembelian sebuah

                    mobil  yang sesuai  keinginan pak  Imam.  Dan pihak bank syariah menjual  mobil

                    tersebut kepada pak Imam dengan cicilan 2.000.00 selama 5 tahun.




               Sesudah membaca wacana diatas, jawablah pertanyaan-pertanyaan berikut!

               1. Dinamakan akad apa yang terjadi antara Ali dengan bank syariah?


               2. Dinamakan akad apa yang terjadi antara pak Iman dengan bank syariah?

               3. Ditinjau dari proses muamalahnya, manakah yang termasuk riba?

               4. Ditinjau dari proses muamalahnya, manakah yang termasuk akad jual beli non riba?

               5. Identifikasikan perbedaan antara dua akad tersebut!








                                          Klik link dibawah ini untuk mengisi jawaban
                                                  yang terdapat pada LKPD :
                                           https://forms.gle/azMCP6pmbgA42tzw8



















                                                           19
   18   19   20   21   22   23   24   25   26   27   28