Page 7 - MODUL
P. 7

Perbandingan  massa unsur-unsur

                             dalam  setiap senyawa  selalu  tetap





                              Info penting


                            Hasil  reaksi terdapat unsur  yang  tidak bereaksi.  Jika massa  unsur  yang

                            tidak bereaksi ini  diprhitungkan,  maka diperoleh  data sebagai  berikut:


                   Massa        Massa       Massa       Massa       Massa       Massa       Massa

                  Hidrogen     Oksigen     sebelum      Air (g)       sisa        sisa      sesudah
                      (g)         (g)       Reaksi                 Hidrogen     Oksigen     Reaksi
                                              (g)                     (g)         (g)          (g)
                      1           8          1 + 8         9           0           0        9 + 0 = 9
                      3           8         3 + 11         9           2           0       9 + 2 = 11
                      1           13        1 + 13         9           0           5       9 + 5 =14





                         Jumlah  massa  unsur-unsur  sebelum  bereaksi  sama  dengan  jumlah
                         massa  unsur  sesudah  bereaksi,  yaitu  jumlah  massa  senyawa  yang
                         terbentuk  dan  massa  unsur  yang  sisa  yang  tidak  bereaksi.  Jadi  reaksi
                         tersebut  sesuai  dengan  Hukum  Kekekalan Massa








                             Contoh  soal. 1

                               Suatu  senyawa  Oksida  besi  (FeO)  memiliki  perbandingan  massa  beesi
                               dan  oksigen  sebesar  7:2.  Tentukan  persen  massa  besi  dan  oksigen
                               dalam  senyawa  tersebut.

                               Penyelesaian

                               Total  angka perbandingan  7 + 2 = 9
                                                   7
                               Persen massa besi =   x 100% = 77,8%
                                                   9
                                                       2
                               Persen massa Oksigen  =   x 100% = 22,2%
                                                       9
                               Jadi,  persen  massa  besi  dan  oksigen  dalam  FeO  berturut-turut  sebesar
                               77,8% dan 22,2%.
   2   3   4   5   6   7   8   9   10   11   12