Page 48 - Kebijakan Reforma Agraria di Era SBY
P. 48

Berikut ini adalah peta keberadaan lima desa di lokasi HGU
           PT RSA:
























                         Gambar 2. Lokasi Tanah HGU PT RSA
           Keterangan:
           Lokasi HGU (Abu-abu dan Hitam), Lokasi Redistribusi (Hitam)
           (diolah dari data BPN 2010)



           Distribusi Penguasaan Tanah

               Menurut “Kecamatan Cipari dalam Angka Tahun 2010”, kelima
           desa ini penggunaan lahannya didominasi oleh perkebunan yang
           mencapai  44,9%,  sedangkan  untuk  penggunaan  lain  meliputi
           sawah  (20,7%),  tegalan  (15,6%),  pekarangan  (10,6%),  hutan
           negara (3,5%), dan lain-lain (4,7%).










                       Memotret Wilayah Kajian: Konflik Panjang yang Coba Diselesaikan  31
   43   44   45   46   47   48   49   50   51   52   53