Page 12 - e-modulspltv
P. 12
E-MODUL SPLTV ANGGITA PRATIWI
PENDEKATAN STEM
F. Penerapan Pembelajaran Dengan Pendekatan STEM
No. Muatan STEM Indikator STEM
Fakta:
Bentuk-bentuk sistem persamaan linear tiga variabel.
Konseptual:
Konsep SPLTV (metode eliminasi, metode substitusi dan
metode gabungan).
Prosedural:
1. Science
Langkah-langkah untuk mendapatkan nilai variabel (x, y,
z).
Metakognitif:
Diberikan sebuah cerita yang memuat tentang kehidupan
sehari-hari lalu peserta didik menentukan matriks dari
cerita tersebut.
Menggunakan timbangan manual maupun digital untuk
menimbang tiap bahan yang ada.
Menggunakan handphone atau kamera untuk merekam
2. Technology
proses pembuatan susu kedelai/susu kedelai.
Menggunakan laptop dan proyektor untuk presentasi
kelompok.
Merekayasa atau merancang bagaimana cara membuat
susu kedelai/ susu kedelai dengan 3 bahan yang sama dan
takaran yang berbeda menjadi susu kedelai/susu kedelai
3. Engineering
yang enak.
Menyiapkan alat dan bahan pembuatan susu kedelai/susu
kedelai.
Memahami permodelan matematika dari masalah
kontekstual.
4. Mathematics
Memahami tentang persamaan linear tiga variabel.
Memahami metode substitusi, eliminasi, dan gabungan.