Page 8 - e-modul matriks
P. 8
2. A(BC) = (AB)C (asosiatif)
3. AB ≠ BA (tidak komutatif)
4. Jika AB = 0, dimana 0 adalah matriks nol, yaitu matriks ang semua
elemennya sama dengan nol, maka ada tiga kemungkinan,
diantaranya:
a) A = 0 dan B = 0
b) A = 0 atau B = 0
c) A = 0 dan B = 0
D. Transpose dari Suatu Matriks
Definisi:
Jika A = ( ) adalah matriks berukuran m x n, maka transpose dari A, ditulis
T
A , adalah matriks n x m yang diperoleh dari A dengan mengubah baris
T
menjadi kolom dan kolom menjadi baris. Dengan perkataan lain A = ( ).
Sifat Transpose Matriks
T
T
T
1) (A + B) = A + B
T T
2) (A ) = A
T
T
3) k(A ) = (kA)
T
T
4) (AB) = B A T