Page 274 - PENJASKES WH 02
P. 274

LAMPIRAN



                 PERATURAN PERMAINAN SEPAK BOLA -----------------------------------

                 a.  Lapangan
                       Lapangan sepak bola berbentuk empat persegi panjang dengan ukuran Panjang
                    100-110  meter,  Lebar  64-75  meter,  Lingkaran  tengah  berjari-jari  9,15  meter,
                    Daerah gawang 18,35 x 5,5 meter, Daerah tendangan hukuman 40,32 x 16,5 meter,
                    Titik tendangan hukuman 11 meter.














                                         Gambar: Lapangan Permainan Sepakbola
                 b.  Gawang

                       Gawang sepak bola harus ditancapkan di tengah-tengah garis belakang dari
                    kedua tim. Gawang terbuat dari besi, kayu, atau bahan yang lain dengan ukuran
                    Tinggi 2,44 meter, Lebar 7,32 meter, Diameter tiang dan palang 12 centimeter, dan
                    Mata jaring   l0 centimeter











                                         Gambar: Gawang Permainan Sepakbola

                 c.  Bola
                       Bola terbuat dari kulit atau bahan yang sejenis dan bentuknya bulat dengan
                    ukuran :
                    1). Berat          : 396-453 gram
                    2). Lingkaran      : 68 - 71 cm
                    3). Wama dasar     : harus putih dan memiliki dua warna yang kontras


                264                         Kelas XI SMA/MA/SMK/MAK
   269   270   271   272   273   274   275   276   277   278   279