Page 28 - E-modul OTK SARPRAS Kelas XII
P. 28

E-modul Otomatisasi Tata Kelola Sarana dan Prasarana Kelas XII
   Mellani Wuri Bungsu Putri






                                                                 Rangkuman





                  1.  Pengamanan adalah suatu kegiatan yang dilakukan untuk menjaga agar sarana dan prasarana

                     kantor terhindar dari hal-hal yang tidak diinginkan, misalnya barang kantor hilang atau rusak.
                  2.  Pemeliharaan adalah suatu kegiatan penjagaan dan pencegahan secara terus menerus untuk

                     mengusahakan agar suatu barang tetap dalam keadaan baik atau siap dipakai.

                  3.  Proses pemeliharaan sarana dan prasarana kantor dibagi menjadi beberapa macam, antara
                     lain:

                      •  Berdasarkan Kurun Waktu

                      •  Berdasarkan Jenis Barang
                      •  Pemeliharaan Preventif (Preventif Maintenance)

                      •  Pemeliharaan Korektif (Breakdown Maintenance)

                      •  Pemeliharaan Prediktif (Predictive Maintenance)
                      •  Pemeliharaan Darurat (Emergency Maintenance)

                      •  Pemeliharaan Berjalan (Running Maintenance)

                      •  Pemeliharaan Berhenti (Shutdown Maintenance)
                      •  Pemeliharaan Secara Produktif (Proactive Maintenance)


                  4.  Tahap-tahap Pemeliharaan Sarana dan Prasarana
                      a.  Perencanaan Pemeliharaan

                      b.  Kegiatan Inspeksi
                      c.  Pelaksanaan Pemeliharaan

                      d.  Pengawasan Pemeliharaan
                      e.  Evaluasi Pemeliharaan

                  5.  Tujuan dan manfaat pengamanan dan pemeliharaan sarana dan prasarana:

                      a.  Menjaga dan melindungi barang milik kantor agar tidak hilang
                      b.  Menjaga dan melindungi barang milik kantor agar tidak pindah kepemilikan yang tidak

                          sesuai ketentuan

                      c.  Barang persediaan kantor tidak rusak sebelum digunakan.





                                                              13
   23   24   25   26   27   28   29   30   31   32   33