Page 2 - Nidya, Koneksi Antar Materi, Modul 1.4 Budaya Positif
P. 2

Keterkaitan Materi


                                         Modul 1






      Sungguh merupakan suatu anugerah  terindah bagi saya



     mendapat kesempatan yang sangat luar biasa ini bertemu


         dan belajar bersama orang-orang hebat menggali dan


      memperdalam wawasan dan memperbaharui kompetensi


         diri saya sebagai pendidik dalam upaya membersamai


     murid menjadi generasi bangsa yang unggul, berkarakter,


               dan berprestasi yang siap menjawab tantangan


                      globalisasi pada era revolusi industri 5.0.


      Review materi yang sudah saya pelajari pada modul 1 ini


      tentang Paradigma dan Visi Guru Penggerak, meliputi 4



          (empat) sub modul yang terdiri dari modul 1.1 materi


             Refleksi Filosofis Pendidikan Nasional Ki Hadjar


          Dewantara, Modul 1.2 dengan materi Nilai-nilai dan


         Peran Guru Penggerak, Modul 1.3 dengan materi Visi


       Guru Penggerak dan terakhir adalah Modul 1.4 dengan


      materi Budaya Positif. Dalam rangkaian modul tersebut


        merupakan rangkaian tentang paradigma dan visi guru


     penggerak, dimana guru penggerak merupakan guru yang



       dijadikan sebagai pemimpin dalam proses pembelajaran


               harus memiliki kemampuan untuk merangsang


                pertumbuhan dan perkembangan murid secara


                              menyeluruh, aktif, dan proaktif.
   1   2   3   4   5   6   7