Page 65 - Punya Nisa
P. 65
Penyajian Pembelajaran 3:
II.3.
PERENCANAAN TANGGA
PEMBELAJARAN 3: PERANCANGAN TANGGA
Setiap bangunan bertingkat atau yang
mempunyai perbedaan elevasi pasti
membutuhkan alat mobilitas khusus.
Untuk mempermudah mobilitas dapat
mengunakan tangga. Tangga perlu
diperhatikan perencanaanya karena
akan berpengaruh pada faktor
kenyamanan, keamanan, kekokohan,
keindahanan, dan kemudahan akses
tangga. Apabila tangga tidak
direncanakan dengan baik maka akan
berpengaruh pada kelangsungan pakai
tangga tersebut. Misalnya, tangga
Gambar 4. 1. Perencanaan Tangga
dibuat berbentuk melingkar dengan Sumber:
bentuk U pasti, tangga melingkar akan membuat penggunanya cepat lelah karena
tiada bordes pada tangga tersebut sebaliknya tangga bentuk U akan lebih efisien
energi karena adanya bordes dapat dijadikan tempat istirahat sesaat bagi oaring
yang melaluinya. Maka dari itu saat merencanakan tangga perlu memperhatikan
persyaratan dan pedoman perencanaan yang baku. Pada bagian ini akan
membahas mengenai perencanaan tangga terutama pada perencanaan tangga
beton bertulang.
Modul Menggambar Konstruksi Tangga Beton Bertulang CAD KBM 2 – Modul 3 Perencanaan Tangga
| 53