Page 403 - BAHAN AJAR KAPITA SELEKTA KIMIA BERBASIS CASE METHOD DAN PROJECT
P. 403

Manfaat Besi Bagi Tubuh

                   Salah  satu  peran  unsur  besi  bagi  tubuh  adalah
                   sebagai    pembentuk      hemoglobin.     Hemoglobin

                   merupakan  molekul  yang  mengikat  oksigen  dalam

                   darah  dan  mengedarkannya  dari  paru-paru  ke

                   seluruh tubuh. Selain itu, hemoglobin juga berperan

                   memberi  warna  merah  pada  darah.  Aapabila
                   seseorang  kekurangan  zat  besi,  kadar  hemoglobin
                                                                                     Sumber :
                   dakam  darah  menurun  sehingga  tubuh  kekurangan          https://bit.ly/3ynDLhw
                                                                                Gambar10.2 Eritrosit
                   oksigen.  Akibatnya,  tubuh  terasa  mudah  lelah  dan
                                                                              mengandung Hemoglobin
                   lemas.  Jika  berlangsung  terus-menerus  dapat



                     Kobalt  digunakan  untuk  membuat  paduan  logam.  Campuran  besi-kobalt

               mempunyai sifat tahan karat. Kobalt banyak dimanfaatkan dalam pembuatan mesin jet,

               mesin  turbin,  dan  peralatan  tahan  panas.  Isotop  radioaktif  kobalt  (Co-60)  berguna
                                                  2+
               dalam pengobatan kanker. Ion Co dalam bentuk larutan digunakan sebagai bahan tinta
               yang tidak berwarna. Sementara itu, kertas yang mengandung ion Co digunakan untuk
                                                                                      2+
               mendeteksi perubahan cuaca.
                     Tembaga  digunakan  sebagai  kabel  listrik  (alat-alat  elektronik).  Tembaga  juga

               banyak  digunakan  untuk  membuat  oaduan  logam  kuningan  (tembaga  dan  seng),
               perunggu  (tembaga  dan  timah),  monel,  dan  alnico.  Seng  digunakan  sebagai  logam

               pelapis besi agat tahan karat. Seng juga berguna untuk panduan logam (misal kuningan),

               zat antioksidan pada pembuatan ban mobil, bahan pembuat cat putih, dan bahan untuk
               melapisi  tabung  gambar  televisi  karena  dapat  berfluoresensi  (mengubah  berkas

               elektron  menjadi  cahay  tampak).  Lembaran  seng  dapat  dimanfaatkan  sebagai  atap

               bagunan.










                                                                       Berbasis Case Method & Project | 377
   398   399   400   401   402   403   404   405   406   407   408