Page 43 - Majalah Biologi Elektronik Tanaman Herbal
P. 43
ES DAWET
PANDAN
SUJI
Bahan Dawet:
30 gr tepung tapioka
50 gr tepung beras
1/2 sdt garam
10 lembar daun suji
2 lembar daun pandan
350 gr air
1/2 sdt pasta pandan
Bahan sirup gula merah: 3. Cuci bersih daun pandan dan
150 gr gula merah daun Suji, potong-potong.
100 gr gula pasir Blender dengan air, saring.
150 gr air 4. Campur terigu, tepung tapioka
1 lembar daun pandan dan garam. Tuang air daun Suji,
Bahan santan: aduk rata. Tuang ke panci dan
300 ml santan cair masak sampai mengental.
1/2 sdt garam 5. Selagi masih hangat,
1 lembar daun pandan masukkan adonan ke dalam
plastik segitiga. Siapkan wadah
Cara pembuatan: berisi air dan es batu. Masukkan
1.Masak bahan santan, aduk- adonan sedikit-sedikit ke wadah
aduk. Hati2 jangan sampai air es. Lakukan sampai adonan
pecah santannya. Sisihkan habis
2.Campur semua bahan 6. Tuang sirup gula merah di
sirup, masak dan larutkan. gelas, tambahkan es batu.
Lalu saring, sisihkan Masukkan dawet, tuang santan.
43

