Page 109 - KM Matematika_BS_KLS_IX
P. 109
Soal 2 Jika y proporsional terhadap kuadrat x, dalam (1) dan (2), nyatakan y dalam persamaan
dengan variabel x. Kemudian tentukan y, jika x = – 2
(1) Jika x = –4, y = 8
(2) Jika x = 3, y = –36
Soal 3 Jawablah pertanyaan berikut tentang nilai x dan y dalam 1 pada halaman 87.
(1) Nyatakan y dalam x dengan menggunakan persamaan.
(2) Tentukan jarak yang ditempuh oleh bola yang menggelinding selama 10 detik. BAB 4 | Fungsi y=ax²
Hubungan antara waktu dan jarak tempuh ketika Grafik macam apakah yang dimiliki
sebuah bola digelindingkan ke bawah menuruni oleh fungsi-fungsi yang proporsional
bidang miring adalah proporsional terhadap terhadap bentuk kuadrat ?
kuadratnya Hlm.92
Cermati
Matematikawan Kiyoshi Oka
Seorang matematikawan Jepang bernama Kiyoshi Oka (1901-1978).
Ia juga disebut sebagai matematikawan terbesar yang lahir di jaman
Jepang modern. Oka dapat menyelesaikan persamaan-persamaan
yang tidak bisa diselesaikan oleh orang lain pada jaman itu. Artikel
penelitian Oka, mengejutkan para matematikawan dunia. Beberapa
matematikawan mengira bahwa “Kiyoshi Oka” adalah nama sebuah
kelompok yang terdiri dari kaum matematikawan, bukannya
nama seseorang. Oka mendedikasikan hidupnya dalam penelitian
Matematika, dan beliau memberikan pepatah ”Matematika diciptakan Kiyoshi Oka
Sumber: alchetron.com
oleh semangat yang berapi-api”. “Tujuan Matematika adalah
keserasian dari kebenaran dan tujuan dari seni adalah keserasian dari
keindahan”.
Bab 4 Fungsi y=ax 2 91