Page 10 - kumpulan jurnal integrasi Kelas A
P. 10

a.  Hasil  Analsis  Target  Konsep pemanfaatan minyak kelapa murni atau VCO (virgin
                      coconut oil) sebagai pelembab kulit kering


                   No  Kompetensi dasar             Target Konsep Materi


                   3.3  Menganalisis  kasifikasi  • Mendeskripsikan perubahan materi dalam wujud zat cair
                         materi dan perubahanya       (Daging kelapa yang berubah menjadi santan).
                                                    • Mengidentifikasi komposisi campuran dalam pembuatan
                                                    • mengidentifikasi unsur kimia yang ada di santan kelapa



                   3.4  Menganalisis       konsep  •  Mendeskripsikan pengertian suhu
                         suhu                      •  Mengidentifikasi  suhu  pemanasan  dalam  proses

                                                       pemasakan
                                                   •  Mengidentifikasi  perubahan  suhu  yang  ditemukan
                                                       dilingkungan sekitar

                   3.5  Menganalisis       konsep    •  Mendeskripsikan pengertian asam basa
                         energi,  berbagai  sumber   •  Mengidentifikasi dampak sifat kimia
                         energi  dan  perubahan      •  Mengidentifikasi jenis sifat kimia
                         bentuk    energi   dalam
                         kehidupan sehari-hari.
                   3.7  Menerapkan         konsep    •  Mendeskripsikan pengertian macam-macam zat
                         bioteknologi         dan    •  Mengidentifikasi dampak penggunaan vco
                         perananya          dalam
                         kehidupan manusia
                   3.1   Menganalisis  proses  dan   •  Menganalisis  proses  dan  pembuatan  produk  minyak
                   0     produk ramah lingkungan        kelapa yang ramah lingkungan
                         untuk       berkelanjutan   •  Mendeskripsikan pengertian ramah lingkungan
                         kehidupan.
                   4.7  Membuat      salah    satu   •  Menganalisis hasil produk minyak kelapa
                         produk      bioteknologi
                         konvesional  yang  ada
                         dilingkungan sekitar


                   b. Hasil  analisis  terget  konsep  materi  dari  KD  serta  konsep  pemanfaatan  minyak
                      kelapa murni atau VCO (virgin coconut oil) sebagai pelembab kulit kering


          No.        KD           Analisis Materi      Analisis Materi-Konsep        Target Konsep Materi
          KD                        Konsep IPA              Minyak kelapa

         3.3    Menganalisis  • Mendeskripsikan        • Wujud VCO adalah  cair  • Mendeskripsikan
                kasifikasi        perubahan  materi  • Komposisi       campuran      perubahan  materi  dalam
                materi    dan     dalam  wujud  zat     VCO                          wujud  zat  cair  (Daging
                perubahanya       padat      (ampas     (santan    kelapa,   Air,    kelapa  yang  berubah
                                  kelapa       kasar    pepaya,  bonggol  nanas  ,   menjadi santan).
                                  menjadi     ampas     ragi tape)                 • Mengidentifikasi

                                                                                                            5
   5   6   7   8   9   10   11   12   13   14   15