Page 64 - E-Book Diversitas Mangrove Pesisir Pantai Gresik
P. 64

Gambar 20. Jenis akar udara primer dibentuk oleh mangrove: (a) akar penyangga,
                           Rhizophora spp, (b) pneumatophores, Avicennia spp. dan Sonneratia spp .; (c)
                           akar lutut, Bruguiera spp .; dan (d) akar papan, Xylocarpus spp dan Heritiera
                           spp. (e ) akar gantung pada Achantus dan (f) akar pada Aegialitis annulata
                           yang hidup pada substrat aerobik.  (Krauss et al, 2014)

                     Secara umum bagian akar tanaman mangrove memuat tiga komponen yaitu (a)

                  komponen aerasi, yang merupakan bagaian akar yang mencuat ke permukaan  dan

                  berfungsi  sebagai  tempat  pertukaran  gas;  (b)  komponen  penyerapan  dan

                  penjangkaran, yang berfungsi membentuk basis penjangkaran pada seluruh sistem

                  dan  untuk  melakukan  penyerapan  zat  hara,  dan  (c)  komponen  jaringan,  yaitu




                  64 | D r a f   b u k u   D i v e r s i t a s   M a n g r o v e -   A n i s   S h o f a t u n
   59   60   61   62   63   64   65   66   67   68   69