Page 30 - STANDAR_PERKEMBANGAN-SI-N1-OK
P. 30
N-1a
ASPEK STANDAR PERKEMBANGAN DASAR INDIKATOR
PERKEMBANGAN PERKEMBANGAN
mengekspresikan rasa Mengucapkan salam keagamaan
sayang atau cinta kasih
sayangnya serta mulai
meniru perilaku baik dan
sopan
Dapat mengekpresikan rasa Menunjukkan rasa sayang dan cinta
sayang atau cinta kasih kasih melalui belaian/ rangkulan
sesamanya Menyayangi binatang
Memelihara tanaman
Suka menolong teman
Mengucapkan salam, terima kasih,
Dapat meniru perilaku yang baik
dan sopan minta tolong secara sederhana
Mau menjawab sapaan dengan ramah
SOSIAL, Anak mampu beriteraksi, Dapat berinteraksi dengan Mulai menunjukkan senang bermain
EMOSIONAL, DAN dan menunjukkan reaksi lingkungan terdekat dengan teman
KEMANDIRIAN emosi yang wajar, Merespon terhadap beberapa nama
mengenal tagungjawab, teman bermain
mulai menunjukkan Senang meniru apa yang dilakukan
kemandirian, disiplin, dan orang lain
percaya diri Mau menyapa teman
Dapat menunjukkan Mau memilih sesuatu yang disukai
keinginannya Mempertahankan hak milik
Menunjuk benda miliknya
Dapat mengenal diri dan Menunjuk orang-orang yang terdekat
lingkungan Terdekat Menyebutkan ciri-ciri dirinya
Menyebutkan idintitas dirinya
Pusat Kurikulum-Balitbang Depdiknas Page 20

