Page 24 - E-MODUL LAJU REAKSI
P. 24

Gambar  10 Perbandingan Besarnya Energi Potensial Reaksi Tanpa dan dengan Katalis


               Dengan rendahnya energi aktivasi pada reaksi yang menggunakan katalis di banding
               reaksi yang tanpa katalis, maka reaksi tersebut akan memiliki laju reaksi lebih cepat.




               TAHUKAH KALIAN

               Aspek Etno-STEM pada Produksi Tape

                             Konteks Etnosains                           Konteks Teknologi

                 1.  Produksi tape memanfaatan ragi           Pemanfaatan  internet  untuk  dapat
                     dalam melakukan fermentasi               membuat inovasi dari produksi tape

                 2.  Ragi      tape     berperan      dalam

                     menghasilkan alkohol pada tape

                            Konteks Engineering                          Konteks Matematika

                 Pemanfaatan internet untuk dapat             Perhitungan laju reaksi dalam fermentasi
                 membuat inovasi dari produksi tape           tape



               Bisa membuat tape singkong?

               Simak video berikut: https://www.youtube.com/watch?v=N3_AiHIpf14


               Renungkan


                   1.  Perlu  waktu  dua  hari  untuk  memperoleh  tape  singkong  siap  makan,  apa
                       kaitannya dengan laju reaksi?
                   2.  Pada proses pembuatan teh kombucha, bibir toples di tutup kain, apa kaitannya
                       dengan laju reaksi?





                                                                                    Ika Rohmatika Putri | 19
   19   20   21   22   23   24   25   26   27   28   29