Page 28 - MODUL EKONOMI KELAS XI KD 3.6 DAN 4.6_Neat
P. 28
M O D U L E K O N O M I K E L A S X I
K D 3 . 6 D A N . 4 . 6 H A L A M A N 2 3
pemerintah daerah yang mempunyai beberapa pencapaian sasaran yang telah ditentukan dan
unsur, seperti adanya rencana kegiatan suatu dapat menjaga kestabilan arus uang dan arus
daerah beserta uraiannya secara rinci, sumber barang sehingga dapat mencegah terjadinya
penerimaan, adanya biaya-biaya yang inflasi yang tinggi maupun deflasi yang
merupakan batas maksimal pengeluaran yang mengakibatkan resesi ekonomi.
akan dilaksanakan. Tujuan APBD
2. FUNGSI DAN TUJUAN APBD APBD disusun sebagai pedoman pemerintah
Fungsi APBD daerah dalam mengatur penerimaan serta
Berdasarkan Peraturan Menteri dalam Negeri belanja. Berikut beberapa tujuan APBD, di
Nomor 13 Tahun 2006, APBD memiliki antaranya:
beberapa fungsi antara lain sebagai berikut. Membantu pemerintah daerah mencapai
1) Fungsi Otorisasi tujuan fiskal.
Fungsi otorisasi artinya anggaran daerah Meningkatkan pengaturan atau juga
menjadi dasar untuk dapat melaksanakan kordinasi tiap bagian yang berada di
pendapatan dan belanja daerah pada tahun lingkungan pemerintah daerah.
yang bersangkutan. Menciptakan efisiesnsi terhadap
2) Fungsi perencanaan penyediaan barang dan jasa.
Fungsi perencanaan artinya bahwa anggaran Menciptakan prioritas belanja pemerintah
daerah menjadi sebuah pedoman bagi daerah.
manajemen dalam merancang suatu kegiatan Memberikan gambaran yang jelas tentang
pada tahun yang bersangkutan. pendapatan dan pengluaran selama satu
3) Fungsi Pengawasan tahun.
Fungsi Pengawasan artinya bahwa anggaran Mengurangi dan menghindari kesalahan,
daerah menjadi suatu pedoman untuk menilai pemborosan dan penyelewengan yang
apakah kegiatan atau aktivitas merugikan.
penyelenggaraan pemerintahan daerah sesuai 3. SUMBER-SUMBER PENERIMAAN DAERAH
dengan ketentuan yang telah ditetapkan. Penerimaan daerah dalam pelaksanaan
4) Fungsi Alokasi desentralisasi terdiri atas Pendapatan Daerah
Fungsi alokasi artinya bahwa anggaran daerah dan Pembiayaan. Pendapatan Daerah
harus diarahkan agar dapat mengurangi bersumber dari Pendapatan Asli Daerah (PAD),
pengangguran dan menciptakan lapangan dana Perimbangan dan lain-lain pendapatan.
kerja atau mengurangi pengangguran serta Penjelasan dari Masing-masing sumber
pemborosan tenaga kerja, dan juga agar dapat pendapatan daerah daerah tersebut sebagai
meningkatkan efisiensi dan efektivitas berikut.
perekonomian daerah. 1) Pendapatan Asli Daerah
5) Fungsi Distribusi Pendapatan Asli Daerah (PAD) terbagi menjadi
Fungsi distribusi artinya bahwa anggaran empat kelompok pendapatan, di antaranya:
daerah harus memperhatikan rasa keadilan Pajak Daerah terdiri dari pajak restoran,
dan juga rasa kepatuhan. hotel, penerangan jalan, reklame,
6) Fungsi Stabilisasi pengambilan bahan galian golongan C,
Fungsi stabilisasi artinya bahwa anggaran hiburan, dan parkir.
daerah menjadi alat untuk dapat memelihara Retribusi daerah
serta mengupayakan keseimbangan Hasil pengelolaan kekayaan yang dimiliki
fundamental perekonomian suatu daerah. daerah. Dikelompokkan menjadi tiga
Fungsi stabilisasi sebagai pedoman agar semua bagian, yaitu bagian laba atas penyertaan
tindakan penerimaan dan pengeluaran modal pada BUMD, bagian laba atas
keuangan daerah dapat teratur dan terkendali. penyertaan modal pada perusahaan BUMN,
Hal ini bertujuan agar program pembangunan dan bagian laba penyertaan modal pada
sesuai dengan aturan yang telah digariskan perusahaan swasta.
didalam APBD sehingga dapat mempermudah