Page 119 - BAHASA INDONESIA-7
P. 119
Catatan
Pada tiap akhir pelajaran siswa diwajibkan membaca fabel minimal satu buah.
Hasil bacaanmu tuangkan pada jurnal harian kamu membaca. Kamu bisa mencatatkan
jam kamu membaca secara jujur. Jurnal membaca dicontohkan berikut.
JURNAL MEMBACA
Judul Buku :
Pengarang :
Terbitan :
Waktu baca : tanggal ................ sampai .....................
Tanggal baca Ringkasan Isi Komentar
Bahasa Indonesia 113