Page 52 - BAHASA INDONESIA-7
P. 52
Penggunaan bahasa 4 = terdapat 4 unsur/ lebih
• terdapat perincian bahasa konkret, 3 = terdapat 3 unsur
majas untuk menggambarkan 2 = terdapat 2 unsur
seolah-olah pembaca melihat 1 = terdapat 1 unsur
• terdapat perincian bahasa konkret,
majas untuk menggambarkan
seolah-olah pembaca mendengar
• terdapat perincian bahasa konkret,
majas untuk menggambarkan
seolah-olah pembaca merasakan
• terdapat perincian dengan kata
konkret
Penskoran
4= jika terdapat semua unsur
3= jika terdapat 3 unsur
2= jika terdapat 2 unsur
1= jika terdapat 1 unsur
Skor yang diperoleh
Skor akhir = x 100
Dibagi Skor Maksimal
Refleksi Perasaan (bisa dilakukan guru untuk merefleksi perasaan siswa)
• Pengalaman apa yang kamu dapatkan dalam proses pembelajaran hari ini?
• Tulislah kesulitan yang kamu hadapi dalam membaca dan mencipta teks deskripsi.
Sebutkan upaya apa yang bisa ditempuh untuk mengatasi kesulitanmu!
• Nilai-nilai kehidupan apa yang bisa kamu petik dalam proses pembelajaran hari
ini!
• Berikan tanda centang () pada simbol di bawah ini yang paling mewakili
perasaanmu setalah proses pembelajaran hari ini!
46 Buku Guru Kelas VII SMP/MTs