Page 40 - E-MODUL BERBASIS RECIPROCAL TEACHING PADA MATERI IMPULS DAN MOMENTUM SMA/MA
P. 40

Glosarium



                  B

                  Besaran vektor            Besaran yang memiliki nilai dan arah


                  D
                  Deformasi                 Perubahan  bentuk  atau  ukuran  suatu  objek  akibat

                                            adanya gaya  atau tekanan yang bekerja padanya


                  G
                  Gaya                      Tarikan atau dorongan

                  Gaya luar                 Gaya yang bekerja dalam selang waktu tertentu


                  I
                  Impuls                    Perubahan momentum



                  K
                  Koefisien restitusi       Tingkat kelentingan suatu tumbukan



                  M
                  Momentum                  Ukuran  kesukaran  untuk  menghentikan  suatu  benda
                                            yang sedang bergerak.


                  T
                  Tumbukan                  Peristiwa  terjadinya  kontak  antara  dua  benda  yang
                                            bergerak

























                                                                                                           36


                 E-Modul Impuls dan Momentum SMA/MA Kelas X
   35   36   37   38   39   40   41   42   43   44   45