Page 7 - ebookbolavoli
P. 7

Permainan bola voli mampu untuk melatih daya tahan otot, kekuatan, kelenturan,
                           koordinasi, kelincahan, dan keseimbangan.

                           Secara  mental,  permainan  bola  voli  bermanfaat  untuk  melatih  keberanian  pevoli
                           untuk menggunakan kemampuan berfikirnya secara kreatif melalui gerakan yang

                           dilakukan.


                           B. Pengertian Pasing Atas
















                                                    Gambar 2. Gerakan Pasing Atas
                                                       Sumber : google.images

                           Gerakan Pasing Atas adalah gerakan melambungkan bola yang datang atau menuju
                           kedepan atas dahi keudara dengan tujuan untuk mengumpankan bola menuju teman

                           satu  tim,  untuk  kemudian  di  smash  kearah  permainan  lawan,  atau  bisa  juga

                           diumpankan kembali ke teman satu tim.


                           C. Pengertian Pasing Bawah
















                                                  Gambar 3. Gerakan Pasing Bawah
                                                       Sumber : google.images




                                               4. E-BOOK Permainan Bola Voli
   2   3   4   5   6   7   8   9   10   11   12