Page 10 - ebookbolavoli
P. 10

satu sama lain, sedangkan jari-jari yang lainnya tertutup membentuk satu-kesatuan
                           yang tidak terlalu kaku dan juga tidak terlalu lemah.

                           Tahap Pelaksanaan
                           - pada saat bola menuju kearah kita, usahakan jemput/jangkau bola tersebut tepat

                           didepan bawah perut

                           - perkenaan tangan pada bola yang benar adalah pada diatas pergelangan tangan dan
                           dibawah siku.

                           - kemudian ketika bola sudah berada atau menyentuh permukaan tangan, ayunkan
                           kedua  lengan  secara  bersamaan  dengan  perlahan  ke  depan  dan  lutut  yang  tadi

                           ditekuk diluruskan

                           Tahap Akhir
                           -  kemudian  lanjutkan  gerakan  dengan  maju  kedepan  dan  mengambil  posisi  siap

                           sedia untuk melakukan gerakan selanjutnya


                                              Perhatikannlah tayangan video dibawah ini !















                                                 Video 1. Gerakan Pasing Bawah














                                               7. E-BOOK Permainan Bola Voli
   5   6   7   8   9   10   11   12   13   14   15