Page 17 - e-modul bioteknologi_bahan ajar
P. 17
Kegiatan Pembelajaran I:
Bioteknologi Konvensional dan Modern
Tujuan Penugasan Latihan Soal Evaluasi
Contoh produk bioteknologi konvensional dan telah digunakan
dalam menghasilkan produk, baik dalam skala kecil maupun
industri besar antara lain roti, tempe, tapai, keju, yoghurt, dan lain-
lain.
Sumber: Baharuddin & Idrus, 2020
Gambar 3. (a) Ragi Kering atau Saccahormyces cerevisiae, (b) S.
cerevisiae yang Diperbesar, (c) Proses Mengembangnya Adonan Roti
dengan Bantuan S. cerevisiae, dan (d) Roti sebagai Produk
Bioteknologi
Sebelumnya Selanjutnya