Page 9 - Seni-Teater-BG-KLS-I
P. 9
Asesmen
Pada bagian ini, terdapat
asesmen sikap dan
keterampilan. Sahabat Guru
juga dapat memodifikasi
asesmen ini.
Refleksi Guru
Pada bagian ini, terdapat
pertanyaan-pertanyaan untuk
membantu Sahabat Guru
merefleksi keberhasilan
mengajar.
Bahan Bacaan Siswa
Bagian ini adalah bahan
bacaan yang harus dibagikan
kepada siswa. Siswa dapat
membacanya sendiri atau
bersama orang tuanya.
ix